Kunjungan Anak TK ke 212Mart Duren Sawit

Tak kenal maka tak sayang, untuk memperkenalkan 212mart sejak dini, juga agar anak-anak lebih dekat dengan 212Mart, maka pada Jumat (28/9),  gerai 212Mart Duren Sawit menerima kunjungan anak-anak TK Tunas Mekar untuk berbelanja di 212Mart Duren Sawit, Jakarta Timur.

 

 

Terkait